Wednesday, 24 April 2013

favorit Song!!


Rahasia Indah
(krisna And the new spectrum)

Tak terbayangkan
Berjumpa dengan dirimu
Menjadi awal
Kisah kita berdua
Terlanjur  jauh sgala
Ku jatuh hati padamu
Tanpa ku pikir lagi
Nyatanya aku salah...

Reff :
mengapa tak katakan kau tlah berdua?
Mengapa berdusta tuk raih cintaku
Mestinya kau jujur padaku, tulus padaku
Mungkin ku tak membalas

Ku tak mau berbagi cinta dengannya
Karna ku tak ingin ada yang terluka
Biarlah yang lalu menjadi
Sebuah rahasia indah kita berdua

Dia yang pantas
Dapatkan cinta darimu
Karna dia yang
Pertama mencintamu

Kini berakhir sudah
Kepada keputusanmu
Meskipun itu perih
Ku rela engkau pergi..

Back to reff..

Testimoni :
Lagu diatas, dari dulu sampe sekarang masih jadi lagu yang ga terlupakan dan berbekas dalam hati ( cieeehhh....) karena liriknya terasa pas(dengan yang pernah saya alami) dan easy listening. Pokoknya sampe sekarang lagu ini masih jadi favorit saya, meskipun kisahnya udah berlalu tapi kesan yang udah ditorehkan dalam pikiran saya, ga akan pernah berlalu gitu aja (anjriittt....). Pertama kali denger lagu ini dari tv, plus liat video klipnya juga,,tapi sayang, saya ga punya lagu ini dalam bentuk mp3. Cuma mengandalkan ingatan dan hafalan lirik aja.
Kalo ada yang tau dimana bisa download lagu ini, tolong kasih tau saya (dengan gaya memelas banget niihh..). Harapan saya ga pernah putus untuk supaya hati anda terketuk untuk memberitahu saya yang nelangsa gara” lagu ini..please kaka!!!

No comments:

Post a Comment